Danau Sipin
Danau Sipin Objek Wisata Kota Jambi Menarik, Cocok Isi akhir Pekan
Danau Sipin Objek Wisata Kota Jambi Menarik, Cocok Isi akhir Pekan, Lihat Perahu Hias
Penulis: Wahyu Herliyanto
Editor: Rahimin
TRIBUNJAMBITRAVEL.COM, JAMBI - Ada banyak destinasi wisata menarik di Kota Jambi untuk anda kunjungi.
Satu diantaranya objek wisata Danau Sipin Kota Jambi.
Destinasi wisata ini berbalut kearifan lokal di sebuah danau menarik yang elok.
Baca juga: Berikut Cari Penginapan Murah di Jambi, Ini Daftar Lengkap Dengan Alamatnya
Danau Sipin adalah danau yang memiliki luas sekitar 40 Ha yang airnya bersumber dari air Danau Teluk Kenali dan Banjiran Sungai Batanghari.
Danau Sipin ini letaknya tidak jauh dari pusat kota Jambi, hanya sekitar 5 kilometer dengan total waktu tempuh sekitar 15 menit perjalanan.
Baca juga: Berikut Ini Daftar Jajanan Tradisional Khas Jambi Yang Unik-Unik, Cocok Untuk Berbuka Puasa
Keberadaan Danau Sipin yang berdekatan dengan pusat kota, menjadikannya destinasi wisata yang selalu ramai dikunjungi orang hampir setiap hari. Khususnya saat menjelang sore tiba.
Kawasan Danau Sipin mempunyai khazanah kearifan lokal yang patut dibanggakan, diantaranya budaya dan kehidupan masyarakat nelayan. Serta budaya membuat batik bagi kaum hawa nya saat mereka ditinggalkan oleh para suami mencari ikan.
Wahana lain seperti rumah pohon, rumah limas, balon udara speed boot bisa anda coba.
Ngabuburit di Tempat Wisata, Nikmati Sore Jelang Berbuka Puasa di Danau Sipin Kota Jambi |
![]() |
---|
Wisata Murah Meriah di Danau Sipin Kota Jambi, Bisa Belajar Buat Batik |
![]() |
---|
Ragam Jenis Wisata di Danau Sipin, Kamu Bisa Memancing Sambil Lihat Matahari Terbenam |
![]() |
---|
Danau Sipin, Objek Wisata Kota Jambi Berbalut Kearifan Lokal |
![]() |
---|
Main ke Danau Sipin Yuk, Tempat Wisata Ini Sudah Dibuka Kembali |
![]() |
---|